Perbedaan 4 Sistem Operasi di Server Windows


Kesimpulan 4 sistem operasi


Bagi kalian para manusia yang penasaran, apasih yang membedakan keempat sistem operasi ini. Mungkin kalian berfikir, kenapa sistem nya ada 4? perasaan pas di install sama aja :)Hasil gambar untuk sistem operasi jaringan windows


Begini kawan, 

Pada server Standard Evaluation (core), itu menggunakan data yang lebih sedikit dari pada server Standard Evaluation (GUI). Hal ini dikarenakan tampilan server standard (core) hanya berupa tulisan sedangkan tampilan server standard (GUI) berupa image atau berbasis grafik yang membutuhkan data yang lebih besar daripada server core.


Nah, setelah itu ada lagi sama-sama server core dan gui juga. Tetapi berbeda dangan yang tadi, jika tadi adalah Standard Evaluation, yang ini merupakan Datacenter Evaluation

Sama seperti Standard Evaluation, Datacenter Evaliation juga terdiri dari server core dan gui
Hanya saja server datacenter ini merupakan edisi yang cocok untuk perusahaan-perusahaan besar, dikarenakan Penyimpanan dan Keamanan sekaligus Fiturnya lebih baik dibandingkan Edisi Standard.



Nah, udah tau kan apa perbedaan nya sekarang? yak, semoga info ini bermanfaat buat kalian semua yang membaca artikel ini.

Comments